Cara Memilih Lokasi UTBK SBMPTN Sesuai Daerah Rumah Kalian
Peserta Ujian Tulis Berbasis Komputer untuk Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UTBK SBMPTN) diminta memilih lokasi ujian yang terdekat dari rumah. Dikutip dari instagram resmi Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) di @ltmptofficial, Kamis (25/3), LTMPT menerangkan bahwa sehubungan dengan masa pandemi Covid-19 maka peserta UTBK SBMPTN harus memilih pusat UTBK terdekat dengan domisili. […]
Cara Memilih Lokasi UTBK SBMPTN Sesuai Daerah Rumah Kalian Read More »